7+ Emulator Android Terbaik 2019

 terbaik untuk membantu para gamers dalam bermain game  7+ Emulator Android Terbaik 2019

Pada pada zaman modern ini ada banyak emulator Android terbaik untuk membantu para gamers dalam bermain game Android di laptop atau PC mereka, namun, hanya ada sebagian emulator yang benar-benar ringan dan lancar dalam bermain game di PC untuk mendapatkan pengalaman bermain game yang benar-benar memuaskan, pada kali ini bungkill.com akan mengulas 7 emulator Android terbaik untuk diinstall pada PC atau Laptop.

Dengan emulator Android kita dapat melakukan banyak hal jika dibandingkan dengan menggunakan Smartphone, diantaranya dapat bermain game Android dengan dengan menggunakan mouse dan keyboard dengan begitu pasti akan mendapatkan pengalaman bermain game yang sangat memuaskan, emulator Android juga banyak digunakan para YouTubers gaming sebut saja dalam bermain free fire dan pubg.

Dalam menginstall emulator Android tidak ketinggalan spesifikasi laptop atau PC yang benar-benar support untuk emulator Android, namun untuk mendapatkan pengalaman bermain game yang memuaskan kamu harus memiliki laptop atau PC yang memiliki spesifikasi yang tinggi, namun ada juga emulator yang mampu diinstal di laptop yang spesifikasi standar, nah berikut 7 emulator Android yang tergolong ringan untuk di install di laptop yang memiliki spesifikasi standar.

Emulator Android Terbaik Untuk Laptop Dalam Bermain Game Terbaru 2019

1. Nox Player

 terbaik untuk membantu para gamers dalam bermain game  7+ Emulator Android Terbaik 2019

Nox Player adalah salah satu emulator terbaik yang menawarkan segudang fitur, salah satunya yaitu kemudahan dalam bermain game Android di PC, satu keunggulan nox player adalah, dalam bermain game dapat menggunakan mouse, keyboard bahkan joystick, kelebihan emulator nox player yaitu lancar dalam bermain game, kompatibel untuk Windows dan Mac.

2. Memu Emulator

 terbaik untuk membantu para gamers dalam bermain game  7+ Emulator Android Terbaik 2019

Memu emulator adalah satu dari sekian banyak emulator terbaik, memu emulator juga mendukung berbagai  versi Android mulai dari jelly Bean, KitKat, hingga Lollipop, dan fitur terbaiknya adalah didukung pada chipset Intel maupun AMD dalam penggunaannya emulator, memu juga sangat lancar dalam menjalankan kebanyakan aplikasi game Android di laptop atau PC. Kelebihan dari memu emulator adalah didukung prosesor Intel dan AMD, kemampuan dalam bermain game Android dan ringan serta lancar dalam bermain game.

3. KOplayer Emulator

 terbaik untuk membantu para gamers dalam bermain game  7+ Emulator Android Terbaik 2019

Koplayer merupakan emulator Android yang baru saja terbit dalam dunia emulator untuk PC, untuk kalian para gamers Android di PC, koplayer dapat menjadi salah satu pilihan untuk memainkan game Android kalian seperti free fire atau pubg dan game Android lainnya, seperti pada umumnya emulator Android ini juga dapat mengubah keyboard menjadi controller untuk beberapa game Android walaupun emulator Android ini masih memiliki beberapa bug. Kelebihan dari koplayer adalah dukungan untuk prosesor Intel dan AMD sedangkan kekurangannya adalah masih terdapat banyak bug dalam emulator ini.

4. Bluestacks 2

 terbaik untuk membantu para gamers dalam bermain game  7+ Emulator Android Terbaik 2019

BlueStacks 2 adalah emulator terbaik yang umumnya digunakan untuk PC. Untuk menginstal BlueStacks 2 setidaknya laptop kamu menggunakan minimal 2 GB RAM, namun untuk mendapatkan pengalaman bermain game yang memuaskan laptop kamu harus memiliki spesifikasi yang lebih tinggi, bulestacks 2 ini memiliki performa lebih cepat, ringan, stabil dan dilengkapi dengan beberapa fitur diantaranya pengaturan lokasi. Kelebihan dari emulator bluestack 2 ini adalah emulator Android paling populer, user interface, sangat mudah dipahami sedangkan kekurangannya adalah butuh spesifikasi yang mumpuni dan sedikit berat digunakan.

5. BlueStacks 3

 terbaik untuk membantu para gamers dalam bermain game  7+ Emulator Android Terbaik 2019

BlueStacks 3 adalah versi perkembangan terbaru dari emulator Android yang paling terbaik populer saat ini yaitu BlueStacks, salah satu kelebihan BlueStacks 3 sendiri yaitu mendapatkan dukungan dari BlueStacks gaming platform dan memberikan performa yang sangat baik dan cepat dalam bermain game Android di PC. Kelebihan dari BlueStacks 3 ini adalah dukungan dengan berbagai aplikasi dan game, update yang berkala, berjalan di komputer yang memiliki spek terbatas, sedangkan kekurangannya adalah sedikit lelek terutama untuk VGA yang kurang memadai.

6. Android Studio

 terbaik untuk membantu para gamers dalam bermain game  7+ Emulator Android Terbaik 2019

Android studio merupakan emulator Android yang paling disarankan untuk para developer game, untuk pengalaman terbaik dalam bermain game sebaiknya kamu mendapatkan lisensi langsung dari Google, untuk menguji game kalian sebaiknya menggunakan Android studio ini. Keunggulan dari Android studio ini adalah diutamakan bagi para developer, sangat luas dalam mengatur program, sangat didukung sepenuhnya oleh Google, sedangkan kekurangannya adalah perlu memiliki keahlian khusus dalam coding jadi yang tidak memiliki keahlian dalam coding sebaiknya tidak menginstal emulator ini.

7. XePlayer Emulator

 terbaik untuk membantu para gamers dalam bermain game  7+ Emulator Android Terbaik 2019

Xeplayer adalah emulator yang hampir mirip dengan nox emulator, dengan menggunakan emulator Android ini kamu dapat merasakan bermain game di PC atau laptop., Emulator ini didukung hingga jutaan game untuk dimainkan dengan menggunakan controller keyboard dan mouse, emulator ini didukung dalam sistem operasi Windows XP, Windows 7, Windows 8, hingga Windows 10. Kelebihan dari emulator ini adalah memiliki performa hampir mirip dengan nox player kompatibel dengan hampir semua aplikasi game dan didukung sistem operasi Windows XP hingga Windows 10 sedangkan kekurangannya adalah membutuhkan spesifikasi yang tinggi untuk mendapatkan performa terbaik dalam bermain game.

Kesimpulan

Jadi emulator apapun yang kamu pakai harus memiliki PC atau laptop harus memiliki spesifikasi yang mumpuni untuk mendapatkan pengalaman bermain game yang memuaskan, nah itulah 7 emulator Android terbaik menurut bungkill.com untuk di-instal di laptop atau PC teman-teman. Sekian dulu dari artikel ini semoga bermanfaat untuk kita semua.

untuk mendapatkan informasi menarik jangan lupa berkunjung ke informasiku.com

Sumber https://www.bungkill.com/

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel